Apa Itu Antipartikel?
Antipartikel adalah suatu partikel subatomik yang memiliki massa dan sifat-sifat yang sama dengan partikel lainnya namun berlawanan tanda/muatan.
Menurut KBBI Antipartikel adalah lawan dari suatu partikel tertentu dan jika partikel itu berinteraksi dengan antipartikelnya, keduanya saling membinasakan dan berubah menjadi energi.
Please follow and like us: